Services

Vertical Blind

Vertical blind adalah penutup jendela modern dengan bilah-bilah vertical dari kain, PVC, atau kayu yang digantung pada rel. Bilah-bilah ini dapat diputar untuk mengatur cahaya dan privasi. Model tirai ini popular karena fleksibel, tahan lama, dan tersedia dalam berbagai pilihan desain, membuatnya cocok untuk jendela besar dan pintu geser di rumah maupun kantor.

Produk Vertical Blind

logo shin ichi
logo sharp point
logo onna

Harga Vertical Blind

Dapatkan penawaran harga vertical blind dan jasa pemasangan terbaik dari Temtera, kontraktor berpengalaman yang siap mewujudkan hunian impian anda. Kami tidak hanya menawarkan harga yang kompetitif yang sesuai budget anda, tetapi juga memberikan kualitas produk dan layanan maksimal. Tim profesional kami ahli dalam mendesain dan memasang vertikal blind dengan presisi tinggi, memastikan hasil akhir yang rapi, fungsional, dan estetis. Kami hanya memilih produk berkualitas tinggi dan menyediakan beragam pilihan desain serta warna yang dapat disesuaikan dengan gaya interior ruangan anda.

Hubungi Temtera sekarang juga dan konsultasikan kebutuhan vertical blind anda untuk mendapatkan penawaran harga terbaik dan solusi pemasangan yang memuaskan!

Pemasangan Vertical Blind

inspirasi vertical blind 1
inspirasi vertical blind 2
inspirasi vertical blind 3
inspirasi vertical blind 4
inspirasi vertical blind 5
inspirasi vertical blind 6

Keuntungan Menggunakan Vertical Blind

Vertical blind memberikan berbagai keuntungan yang menjadikannya pilihan praktis dan efisien dalam penggunaan. Di bawah ini adalah 5 keuntungan menggunakan jenis tirai tersebut.

1. Kontrol Cahaya dan Privasi yang Fleksibel

Tirai vertikal blind memungkinkan anda mengatur cahaya yang masuk dengan mudah. Anda dapat mengatur bilah-bilah vertikal untuk menyesuaikan tingkat cahaya dan privasi sesuai keinginan.

2. Mudah Dibersihkan dan Dirawat

Debu tidak mudah menempel pada permukaan bilah tirai. Membersihkannya pun cukup mudah, anda bisa menggunakan kemoceng, vacuum cleaner, atau lap basah. Beberapa di antara jenisnya, bahkan ada yang bisa dilepas dan dicuci.

3. Tampilan Minimalis dan Modern

Vertical blind memberikan kesan minimalis dan modern pada ruangan. Visualnnya menciptakan garis – garis vertikal yang menciptakan ilusi ruangan yang lebih tinggi. Cocok untuk ruangan dengan gaya industrial, atau minimalis.

4. Awet dan Tahan Lama

Model tirai satu ini umumnya terbuat dari material yang kuat dan tahan lama seperti PVC, kain, atau aluminium. Dengan perawatan yang tepat, tirai ini bisa bertahan selam bertahun-tahun.

5. Serbaguna dan Cocok untuk Jendela Besar

Vertical blind sangat ideal untuk jendela besar atau pintu kaca geser. Sistemnya yang praktis memungkinkan anda untuk menutupi area yang luas dengan mudah. Tirai ini cocok untuk berbagai jenis jendela, termasuk jendela melengkung.

Kontraktor Vertical Blind Temtera

Bingung cari jasa pasang vertical blind yang profesional, berpengalaman, dan harganya transparan? Percayakan pada Temtera, ahlinya konstruksi interior dengan pengalaman lebih dari 10 tahun! Kami siap mewujudkan hunian impian anda dengan produk berkualitas tinggi dan pemasangan yang rapi. Temtera memiliki jaringan retail yang luas sehingga menjamin harga terbaik dan beragam pilihan sesuai selera dan kebutuhan anda. Dapatkan penawaran harga transparan dan konsultasi gratis sekarang juga.

Butuh bantuan atau informasi lebih lanjut? Hubungi kami sekarang.

Keunggulan jasa pasang vertical blind Temtera:
1. Desain yang menyesuaikan kebutuhan dan anggaran anda.
2. Tim pemasangan profesional.
3. Proses cepat dan hasil yang sempurna.
4. Kualitas material terjamin.